Program Sarjana
Sarjana (S1) Ilmu Hukum terdiri dari lima bagian dan delapan konsentrasi.
Program Magister
Jenjang Magister (S2) memiliki dua program studi yaitu Magister Ilmu Hukum dan Magister Kenotariatan.
Program Doktor
Jenjang Doktor (S3) terdiri dari dua program studi yaitu Doktor Ilmu Hukum dan Doktor Ilmu Hukum PSDKU Jakarta.
Program Sarjana Internasional
Program jenjang Sarjana dengan menggunakan media pengajaran yang disampaikan dalam bahasa Inggris
Program MBKM
Program Merdeka Belajar memberikan kebebasan untuk belajar selama tiga semester di luar Program Studi Sarjana Ilmu Hukum FH UB.
Pengumuman
Informasi terkini FHUB
Kegiatan
Acara menarik FHUB
OPINI
Opini Akademisi FH UB
Lebih dari 65 tahun berdiri, Fakultas hukum Universitas Brawijaya telah unggul dalam penelitian, cakap dalam pengajaran, dan berdedikasi kuat dalam pengabdian
Dr. Aan Eko Widiarto, S.H., M.Hum.
Dekan
Fakultas Hukum
Building Character with Just and Virtue Knowledge
Demi mewujudkan visi menjadi Fakultas Hukum unggul yang berstandar Internasional untuk menghasilkan lulusan berkemampuan akademis, profesional, humanis, etis dan religius, Fakultas Hukum Universitas Brawijaya menerapkan metode pembelajaran yang berkerakter dan suasana belajar yang nyaman dan juga didukung dengan tenaga pendidik berkualitas dan sarana prasarana pendukung yang memadai.
Fakultas Hukum Universitas Brawijaya telah Terakreditasi Unggul Nasional (BAN-PT), Terakreditasi Internasional AQAS, serta Tersertifikasi Internasional AUN-QA.
Tahun Pengalaman
Program Studi
Dosen
Staf
Mahasiswa Sarjana Ilmu Hukum
Mahasiswa Magister Ilmu Hukum
Mahasiswa Magister Kenotariatan
Mahasiswa Doktor Ilmu Hukum
Alumni
Kehidupan Kampus
Faculty of Law Virtual Tour
Jelajahi Fakultas Hukum Universitas Brawijaya dengan fitur 360 street view
Start Tour